Search

Tak Terima Bajunya Diolok-olok Nikita Mirzani dan Hotman Paris, Farhat Abbas Buat Laporan ke Polisi - Grid.ID

Farhat Abbas saaa Grid.ID jumpai di kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Jumat (4/10/2019).

Grid.ID/Corry Wenas Samosir

Farhat Abbas saaa Grid.ID jumpai di kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Jumat (4/10/2019).

Laporan Wartawan Grid.ID, Corry Wenas Samosir

Grid.ID - Pengacara Farhat Abbas tampak tak tahan dengan olok-olokan pengacara Nikita Mirzani dan Hotman Paris yang menyindir soal kehidupannya.

Apalagi yang baru-baru ini, Nikita dan Hotman Paris menyindir soal baju yang ia kenakan saat di Paris.

Tak mau tinggal diam, Farhat memilih untuk membawa perkara ini ke jalur hukum.

Baca Juga: Disuruh Farhat Abbas Balik ke Warung Kopi Usai Acaranya Ditegur KPI, Hotman Paris Balas dengan Tawa : Kamu Tidak Akan Bisa Kalahkan Hotman!

"Tadi pagi saya langsung melaporkan Nikita Mirzani dan Hotman Paris," ujar Farhat Abbas saaa Grid.ID jumpai di kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Jumat (4/10/2019).

"Ini laporan soal gue punya baju harga 5 juta, di fotonya diambil wajah gue, dibandingkan dengan baju yang harganya 191 ribu, kemudian diolok-olok ditertawain," terangnya.

Farhat tak terima dirinya diinjak-injak, apalagi pakaiannya tersebut disebut murahan oleh pengacara kondang itu.

Baca Juga: Sindir Keras Hotman Paris Show Dihentikan KPI, Farhat Abbas Kegirangan: Balik Lagi Aja di Warung Kopi, Belajar Merendahkan Diri!

"Bisa-bisanya menghina kita, apa salahnya saya berfoto, 'Farhat cuma foto enggak bisa beli apa-apa, enggak ada uangnya' terus apa hubungannya," ucap Farhat.

Video Pilihan

PROMOTED CONTENT

Let's block ads! (Why?)



Hiburan - Terkini - Google Berita
October 04, 2019 at 04:59PM
https://ift.tt/2OmgvaD

Tak Terima Bajunya Diolok-olok Nikita Mirzani dan Hotman Paris, Farhat Abbas Buat Laporan ke Polisi - Grid.ID
Hiburan - Terkini - Google Berita
https://ift.tt/32kQdJC

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Tak Terima Bajunya Diolok-olok Nikita Mirzani dan Hotman Paris, Farhat Abbas Buat Laporan ke Polisi - Grid.ID"

Post a Comment

Powered by Blogger.